Cara memasukan / memasang gambar foto di blog amp itu agak berbeda dengan biasanya.
Ada tag khusus jika halaman artikel anda valid amp. Sebelumnya kita biasa memakai skript :
<img src="url.jpg" width="" height="" alt=""/>
Jika anda memasang script tersebut di template amp , itu tidak akan diterima. Ada sedikit perbedaan dalam script tersebut jika ingin valid amp.
Cara memasukan / memasang gambar foto di blog amp
Untuk memasukan gambar di blog amp ada sedikit perbedaan , berikut script nya :
<amp-img src="url.jpg" width="" height="" layout="responsive" alt="" ></amp-img>
Coba anda perhatikan di depannya ditambahkan amp- dan diakhiri tag penutup amp.
Untuk width dan height sesuaikan dengan ukuran aslinya, dan jangan lupa tambahkan layout="responsive" agar menyesuaikan ukuran layar.
Nah diatas merupakan cara sederhana memasukan foto di artikel pada template amp.
Related Post